Upanisad

Beberapa kutipan Upanisad

1. BRAHMAN, YANG TUNGGAL DAN SUMBER SEGALANYA. (Chandogya Upanisad II.6.1) :  Mengenai hal itu ada juga sloka berikut : 2. BERBAGAI DEWATA DAN SATU BRAHMAN (Brhadaranyaka Upanisad III.9.1-9).   3. BHRGU MENYELIDIKI BRAHMAN. (Taittiriya Upanisad III.1.1).   4. ATMAN ADALAH IMMANENT DAN TRANSENDEN (Katha Upanisad II.2.9-15).   Buka Semua | Tutup Semua Kredit : ilustrasi diambil dari http://www.rnarayanaswami.net/

Upanisad

Sekilas tentang Upanisad Setelah Veda maka terdapat kitab-kitab Brahmana dan kitab-kitab Upanisad sebagai kitab-kitab suci agama Hindu. Kitab-kitab Brahmana dan kitab-kitab Upanisad merupakan bagian-bagian kitab suci Veda. Masing-masing Veda mempunyai kitab-kitab Brahmana dan Upanisad sendiri-sendiri. Salah satu kitab Brahmana yang terkenal ialah Satapatha Brahmana yang masuk bagian kitab Yajur Veda. Kitab ini diperkirakan orang mulai ada sekitar 1000 tahun sebelum Masehi dan merupakan buku pedoman untuk mengadakan upacara. Pada dasarnya

Ajaran KeTuhanan Dalam Upanisad

Benih ajaran Upanisad adalah ajaran Veda Dalam Nasadiya Sukta yaitu salah satu bagian Veda yang terkenal dikatakan yang ada hanya Tuhan dan di luar Dia tidak ada apa-apa lagi. Kutipan: Rsi Paramesti : dewata Bhavasrattam; matrik Tristubh X. I I. 129. Mantram 1: Mantram 2: Mantram 3: Mantram 4: Mantram 5: Mantram 6: Mantram 7: Tad ekam yaitu Yang Esa sama dengan Brahman atau Atman dalam Upanisad. Memang ajaran pokok