Tri Sandhya

Kupasan Mantram-Mantram Tri Sandhya

Mantram Pertama Puja Trisandhya terdiri atas 6 mantram. Mantram pertama disebut gayatri mantram, menurut nama iramanya, yaitu gayatri. Irama-irama lain misalnya: anustup tristup canustup pragathah jagati dan sebagainya Di dalam Rg Veda III. 62. 10, kata bhur bhuvah svah tidak ada pada mantram ini. Tambahan bhur bhuvah svah itu terdapat pada Yajur Veda Putih 36. 3. Gayatri mantram adalah mantram yang paling mulia di antara semua mantra. Ia adalah ibu

Mantra- mantra yang digunakan Sehari- hari

  Pendahuluan: Ajaran agama Hindu adalah sanatana, tetap dari zaman dahulu sampai sekarang, namun pemahaman dan tata pelaksanaan hidup keagamaan berkembang sesuai dengan perkembangan zaman. Dengan adanya umat Hindu di seluruh Indonesia dan tuntutan kehidupan modern dalam kehidupan beragama, maka perlu dilakukan peningkatan pembinaan. Salah satu dan pembinaan itu ialah menetapkan beberapa mantra yang dapat dipergunakan dalam kehidupan sehari- hari bagi para walaka. Pengertian: Dalam kehidupan beragama umat Hindu ada

Tri Sandhya

Pemujaan kepada Tuhan dapat dilaksanakan dengan banyak cara. Salah satu di antaranya ialah dengan bersembahyang tiap hari. Kita yang beragama Hindu bersembahyang tiga kali sehari, pagi, siang, dan malam hari. Sembahyang demikian disebut sembahyang Trisandhya. Mantra yang dipakai pun disebut mantra Trisandhya.

Beberapa Istilah Khusus dalam Agama Hindu

Yang dimaksud dengan beberapa istilah khusus dalam Agama Hindu ialah beberapa istilah yang mempunyai nilai khusus dalam kehidupan Umat Hindu. Nilai khusus itu ditentukan oleh adanya: Sangaskara/ penyucian, Adat istiadat Atas dasar syarat-syarat tertentu, istilah-istilah ini hanya boleh dipergunakan untuk kepentingan agama Hindu sesuai dengan syarat-syarat tersebut di atas: Purusa dan Pradana, Upakara, Bhatara, Swamba, Brahma, Tawur, Meru, Tirta, Panca Yadnya, Danghyang, Tri Murti, Banten, Wisnu, Nyepi, Bajra, Grya, Tri